Cite This        Tampung        Export Record
Judul Mind Power : menjelajah kekuatan pikiran
Pengarang Russell, Bertrand
Penerbitan Bandung : Nuansa, 2003
Deskripsi Fisik 295 hlm. ;24 cm.
ISBN 979-948-135-x
Subjek Berpikir
Abstrak MIND POWER MENJELAJAH KEKUATAN PIKIRAN Buku ini memaparkan berbagai keajaiban pikiran dari beragam aspek. Didukung dengan fakta dan penemuan ilmiah, para penulis dalam buku ini benar-benar mengalami perubahan luar biasa dalam hidupnya ketika menyadari kekuatan pikirannya. Bagian pertama buku ini menjawab pertanyaan sekitar pikiran dan kesehatan: Apakah pikiran dapat mengendalikan kesehatan dan tubuh Anda. Mampukah pikiran menyembuhkan jiwa yang sakit? Apakah biofeedback itu? Dapatkah emosi membunuh Anda? Dapatkah Anda memahami orang melalui perkataannya? Bagian kedua menggali lebih dalam tentang potensi otak yang luar biasa. Di samping menelusuri cara kerja otak, bagian ini juga menguak cakrawala tentang indera Anda (termasuk misteri indera keenam). Tidak hanya itu, bagian ini juga memberi kiat tentang bagaimana cara mempertajam penilaian, mengolah batin, mempertahankan ketajaman ingatan, memeriksa daya empati, clan memaksimalkan fungsi positif lamunan. Bagian ketiga, membuka wawasan kita tentang ceruk terdal
Bahasa Indonesia
Bentuk Karya Bukan fiksi atau tidak didefinisikan
Target Pembaca Umum

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
036667 153.04 RUS m Dapat dipinjam DISPUSARDA Kota Metro - Ruang Koleksi Umum Tersedia
pesan
036668 153.04 RUS m Dapat dipinjam DISPUSARDA Kota Metro - Ruang Koleksi Umum Tersedia
pesan
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000002648
005 20220323095348
008 220323################g##########0#ind##
020 # # $a 979-948-135-x
035 # # $a 0010-0621002248
082 # # $a 153.04
084 # # $a 153.04 RUS m
100 1 # $a Russell, Bertrand
245 1 # $a Mind Power : $b menjelajah kekuatan pikiran
260 # # $a Bandung :$b Nuansa,$c 2003
300 # # $a 295 hlm. ; $c 24 cm.
520 # # $a MIND POWER MENJELAJAH KEKUATAN PIKIRAN Buku ini memaparkan berbagai keajaiban pikiran dari beragam aspek. Didukung dengan fakta dan penemuan ilmiah, para penulis dalam buku ini benar-benar mengalami perubahan luar biasa dalam hidupnya ketika menyadari kekuatan pikirannya. Bagian pertama buku ini menjawab pertanyaan sekitar pikiran dan kesehatan: Apakah pikiran dapat mengendalikan kesehatan dan tubuh Anda. Mampukah pikiran menyembuhkan jiwa yang sakit? Apakah biofeedback itu? Dapatkah emosi membunuh Anda? Dapatkah Anda memahami orang melalui perkataannya? Bagian kedua menggali lebih dalam tentang potensi otak yang luar biasa. Di samping menelusuri cara kerja otak, bagian ini juga menguak cakrawala tentang indera Anda (termasuk misteri indera keenam). Tidak hanya itu, bagian ini juga memberi kiat tentang bagaimana cara mempertajam penilaian, mengolah batin, mempertahankan ketajaman ingatan, memeriksa daya empati, clan memaksimalkan fungsi positif lamunan. Bagian ketiga, membuka wawasan kita tentang ceruk terdalam mental. Apa yang ada dalam benak para atlit dunia, misalnya. Bagian ini menggali karakteristik intelelegensi yang membantu Anda memahami jawara saat-saat beraksi. Bagian keempat, menyuguhkan berbagai kiat jitu, bagaimana kita mengatasi hambatan-hambatan mental, bagaimana membuat keputusan secara cemerlang dengan beragam contoh `cara pakar` menyelesaikan masalah. Di samping itu, bagian ini mengajak Anda memasuki wilayah-wilayah misterius firasat, gagasan, pikiran-bawah-sadar, dan problem kreativitas. Melalui bagian ini Anda diajak para penulis menelusuri momen-momen pencerahan, betapa nikmatnya belajar, bagaimana meramu mental, fungsi puisi dalam mengembangkan pikiran Anda, dan sebuah momen tak terduga yang disebut Kekinian yang Abadi yang membuat seseorang tercerahkan secara tiba-tiba. Buku ini layak dijadikan pegangan bagi para dokter, psikiater, rohaniawan, olahragawan, akademisi, kaum profesional, dan mahasiswa. MIND POWER MENJELAJAH KEKUATAN PIKIRAN Salah satu fakta pada hasil-besar akal adalah dibuat oleh orang-orang yang menjalani hidup dalam kebersahajaan, bahkan dalam situasi yang pahit, yang selanjutnya membubung jauh melampaui asal-usul mereka. semoga dengan adanya buku ini dapat bermanfaat bagi kita semua umumnya bagi para pembaca. ( ID )
650 # 4 $a Berpikir
990 # # $a 036667
990 # # $a 036668
990 # # $a 036669
Content Unduh katalog