Cite This        Tampung        Export Record
Judul Prosiding Rapat Koordinasi Kerjasama Pengembangan Jabatan Fungsional Pustakawan Dengan Pemerintah Provinsi Tahun 2003
Pengarang Kismiyati, Titiek
Penerbitan Jakarta : Perpusnas RI, 2003
Deskripsi Fisik 148 hlm. ;28 cm.
Subjek Prosiding Perpustakaan
Abstrak Prosiding Rapat Koordinasi Kerjasama Pengembangan Jabatan Fungsional Pustakawan Dengan Pemerintah Propinsi Tahun 2003Rapat Koordinasi Pengembangan Jabatan Fungsional Pustakawan merupakan wahana kerjasama antara Instansi Pembina Pustakawan tingkat pusat dan daerah dalam rangka pengembangan karir pustakawan. Rapat koordinasi ini telah dilaksanakan sejak tahun 2001 dengan tujuan menciptakan persepsi yang sama tentang pembinaan dan pengembangan jabatan fungsional pustakawan di Indonesia. Kegiatan ini perlu dilaksanakan mengingat dengan diberlakukannya otonomi daerah, pengembangan jabatan pustakawan menjadi tanggungjawab daerah. Rapat Koordinasi yang telah dilaksanakan pada tanggal 14 s.d. 16 Oktober 2003 dengan mengambil tema "Wujudkan profesionalisme pustakawan dengan peningkatan kompetensi sesuai jenjang jabatannya ". Rapat Koordinasi tersebut telah berhasil menghasilkan rekomendasi yang perlu ditindaklanjuti dan dilaksanakan secara berkesinambungan. Sesuai tema, rekomendasi tersebut antara lain adalah perlunya
Bahasa Indonesia
Bentuk Karya Bukan fiksi atau tidak didefinisikan
Target Pembaca Tidak diketahui / tidak ditentukan

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
016532 R.023.05 KIS p Baca Ditempat DISPUSARDA Kota Metro - Ruang Koleksi Referensi Tersedia
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000002343
005 20211217103629
008 211217###########################0#ind##
035 # # $a 0010-0621001943
082 # # $a R.023.05
084 # # $a R.023.05 KIS p
100 1 # $a Kismiyati, Titiek
245 1 # $a Prosiding Rapat Koordinasi Kerjasama Pengembangan Jabatan Fungsional Pustakawan Dengan Pemerintah Provinsi Tahun 2003
260 # # $a Jakarta :$b Perpusnas RI,$c 2003
300 # # $a 148 hlm. ; $c 28 cm.
520 # # $a Prosiding Rapat Koordinasi Kerjasama Pengembangan Jabatan Fungsional Pustakawan Dengan Pemerintah Propinsi Tahun 2003Rapat Koordinasi Pengembangan Jabatan Fungsional Pustakawan merupakan wahana kerjasama antara Instansi Pembina Pustakawan tingkat pusat dan daerah dalam rangka pengembangan karir pustakawan. Rapat koordinasi ini telah dilaksanakan sejak tahun 2001 dengan tujuan menciptakan persepsi yang sama tentang pembinaan dan pengembangan jabatan fungsional pustakawan di Indonesia. Kegiatan ini perlu dilaksanakan mengingat dengan diberlakukannya otonomi daerah, pengembangan jabatan pustakawan menjadi tanggungjawab daerah. Rapat Koordinasi yang telah dilaksanakan pada tanggal 14 s.d. 16 Oktober 2003 dengan mengambil tema "Wujudkan profesionalisme pustakawan dengan peningkatan kompetensi sesuai jenjang jabatannya ". Rapat Koordinasi tersebut telah berhasil menghasilkan rekomendasi yang perlu ditindaklanjuti dan dilaksanakan secara berkesinambungan. Sesuai tema, rekomendasi tersebut antara lain adalah perlunya mengutamakan kompetensi dalam pengangkatan pejabat fungsional pustakawan baik di pusat maupun daerah. Kompetensi ini sangat penting untuk menjaga profesionalisme pustakawan dan mutu layanan perpustakaan. Mudah-mudahan prosiding ini dapat menjadi salah satu acuan bagi pengembangan jabatan fungsional pustakawan. by:of
650 # 4 $a Prosiding Perpustakaan
990 # # $a 016532
Content Unduh katalog