Judul | Ekonomi Internasional |
Pengarang | Lindert, Peter H |
EDISI | 9 |
Penerbitan | Jakarta : Bumi Aksara, 1994 |
Deskripsi Fisik | 738 hlm. ;25 cm. |
ISBN | 979-526-212-2 |
Subjek | Ekonomi Internasional |
Abstrak | EKONOMI INTERNASIONAL Mengikuti terus-menerus perkembangan baru dan perubahan-perubahan dalam teori merupakan tantangan yang menarik. bagi setiap akademisi (pelajar, mahasiswa dan dosen) yang ingin terus belajar dan mengajar. Tantangan itu senantiasa hadir secara baru sejak tahun 1986, dan lebih merupakan perubahan-perubahan teori revolusi ekonomi yang terjadi pada tahun 1989-90 telah banyak memberikan bahan segar bagi penulisan edisi ini, yang didukung oleh sejumlah teori yang memainkan peranan penting seperti teori perdagangan modern, teori kurs,valuta asing, dan teori mengenai masalah utang luar negeri. sementara telah terjadi ribuan kali revisi kecil untuk menghindari setiap pengulangan yang tidak perlu, beberapa tema pokok berikut ini tetap dipertahankan: - Revolusi blok-blok perdagangan yang muncul pada akhir tahun 1980-an dan awal tahun 1990-an kini dihadirkan dalam bab tersendiri. Bab 9 menggabungkan antara perpecahan blok Negara-negara Eropa Timur dengan Masyarakat Ekonomi Eropa pada bulan Maret 1992 |
Bahasa | Indonesia |
Bentuk Karya | Bukan fiksi atau tidak didefinisikan |
Target Pembaca | Umum |
No Barcode | No. Panggil | Akses | Lokasi | Ketersediaan |
---|---|---|---|---|
037119 | 338.99 LIN e | Dapat dipinjam | PUSLING Kota Metro - Perpustakaan Keliling | Tersedia
pesan |
037120 | 338.99 LIN e | Dapat dipinjam | DISPUSARDA Kota Metro - Ruang Koleksi Umum | Tersedia
pesan |
037121 | 338.99 LIN e | Dapat dipinjam | DISPUSARDA Kota Metro - Ruang Koleksi Umum | Tersedia
pesan |
037122 | 338.99 LIN e | Dapat dipinjam | DISPUSARDA Kota Metro - Ruang Koleksi Umum | Tidak Tersedia |
Tag | Ind1 | Ind2 | Isi |
001 | INLIS000000000001810 | ||
005 | 20220324031148 | ||
008 | 220324################g##########0#ind## | ||
020 | # | # | $a 979-526-212-2 |
035 | # | # | $a 0010-0621001410 |
082 | # | # | $a 338.99 |
084 | # | # | $a 338.99 LIN e |
100 | 1 | # | $a Lindert, Peter H |
245 | 1 | # | $a Ekonomi Internasional |
250 | # | # | $a 9 |
260 | # | # | $a Jakarta :$b Bumi Aksara,$c 1994 |
300 | # | # | $a 738 hlm. ; $c 25 cm. |
520 | # | # | $a EKONOMI INTERNASIONAL Mengikuti terus-menerus perkembangan baru dan perubahan-perubahan dalam teori merupakan tantangan yang menarik. bagi setiap akademisi (pelajar, mahasiswa dan dosen) yang ingin terus belajar dan mengajar. Tantangan itu senantiasa hadir secara baru sejak tahun 1986, dan lebih merupakan perubahan-perubahan teori revolusi ekonomi yang terjadi pada tahun 1989-90 telah banyak memberikan bahan segar bagi penulisan edisi ini, yang didukung oleh sejumlah teori yang memainkan peranan penting seperti teori perdagangan modern, teori kurs,valuta asing, dan teori mengenai masalah utang luar negeri. sementara telah terjadi ribuan kali revisi kecil untuk menghindari setiap pengulangan yang tidak perlu, beberapa tema pokok berikut ini tetap dipertahankan: - Revolusi blok-blok perdagangan yang muncul pada akhir tahun 1980-an dan awal tahun 1990-an kini dihadirkan dalam bab tersendiri. Bab 9 menggabungkan antara perpecahan blok Negara-negara Eropa Timur dengan Masyarakat Ekonomi Eropa pada bulan Maret 1992, Kawasan Perdagangan Bebas Amerika Utara (NAFTA), dan sejumlah blokade serta embargo ekonomi. Jauh dari kesan hanya sebagai kumpulan kliping berita-berita ekonomi terakhir, Bab 9 ini memanfaatkan teori ekonomi sederhana untuk meneropong prospek blok-blok perdagangan yang ada. Persaingan di antara negara-negara industri maju untuk memimpin perekonomian dunia menjadi tema pokok Bab 5 dan Bab 10. Bab 5, yang mengambil judul Teori-teori Alternatif Perdagangan Modern, menemukan kesatuan di antara teori-teori economics of scale. Semua itu menjurus pada persoalan-persoalan pokok yang diangkat pada Bagian I buku ini mengenai bagaimana menjelaskan pola perdagangan kita, siapa yang untung dan siapa yang rugi dalam perdagangan itu. Semua isi Bab 5 terfokus pada perdagangan modern produk-produk padat-teknologi dan pengetahuan, dengan sebagian besar mengacu pada perdagangan yang disebut `intra-industri`. Daya tarik dan keterbatasan-keterbatasan jenis perdagangan ini dicoba ditakar tanpa kerumitan yang berlebihan. Bab 10 menunjukkan potensi dan hambatan-hambatan dalam kebijakan perdagangan strategis, yang mengambil kasus persaingan ketat pasaran televisi dengan teknologi tinggi pada pertengahan 1990-an. Namun, hasil yang dipetik dari Bab 10 ini diharapkan jauh lebih banyak dari sekadar presentasi, kebijakan perdagangan strategis. Sebab bab ini juga menyajikan berbagai contoh pelajaran mengenai adu cepat negara-negata industri maju untuk menduduki posisi tertinggi dalam industri baja, mobil, dan elektronika. Pelajaran mengenai peran kebijakan pemerintah dan peran industri swasta menjelaskan banyak perbedaan di sektor-sektor kunci itu. by iwn. |
650 | # | 4 | $a Ekonomi Internasional |
990 | # | # | $a 037119 |
990 | # | # | $a 037120 |
990 | # | # | $a 037121 |
990 | # | # | $a 037122 |
Content Unduh katalog
Karya Terkait :