Judul | Meditasi Secara Sufi, Sirr & Adab Al Suluk : Dalam Perjalanan Spiritual |
Pengarang | Al-Jerrahi, Lexhixon Nur |
Penerbitan | Bandung : Marja, 2002 |
Deskripsi Fisik | 141 hlm. ;20,2 cm. |
ISBN | 979-9482-09-7 |
Subjek | Islam Meditasi |
Abstrak | MEDITASI SECARA SUFI. Meditasi sering diartikan sebagai upaya pemusatan pikiran dan perasaan seseorang untuk mencapai sesuatu. Pengertian ini mirip dengan istilah tafakur dalam terminologi Islam. Meditasi bisa juga berarti samadhi, yang selanjutnya berubah menjadi kata semedi dalam bahasa Jawa.Kata meditasi yang dimaksud di dalam buku ini mengacu pada pengertian pertama. Seorang sufi, tentu saja, bukanlah seorang yang mencukupkan diri menyembah Allah Sang Khaliq lewat beragam ritus agama semata, tapi juga dibarengi dengan pemahaman mendalam terhadap realitas kehidupan di dunia. Pemahaman hidup seperti inilah yang menjadi dasar tindakan mereka selaku hamba Allah dalam beribadah kepada-Nya. Kian tinggi pemahaman manusia terhadap realitas hidup maka akan bertambah arif dalam mengarungi hidup clan semakin intens pula mereka dalam beribadah.Buku Meditasi Sufi ini memuat pengalaman seorang sufi selama bermeditasi dan menjalani hidup kesehariannya. Membacanya, jelas bakal mengantarkan diri kita menuju pencerahan sp |
Bahasa | Indonesia |
Bentuk Karya | Bukan fiksi atau tidak didefinisikan |
Target Pembaca | Umum |
No Barcode | No. Panggil | Akses | Lokasi | Ketersediaan |
---|---|---|---|---|
034158 | 297.20 AL m | Dapat dipinjam | DISPUSARDA Kota Metro - Ruang Koleksi Umum | Tersedia
pesan |
034159 | 297.20 AL m | Dapat dipinjam | DISPUSARDA Kota Metro - Ruang Koleksi Umum | Tersedia
pesan |
034160 | 297.20 AL m | Dapat dipinjam | DISPUSARDA Kota Metro - Ruang Koleksi Umum | Tersedia
pesan |
Tag | Ind1 | Ind2 | Isi |
001 | INLIS000000000013959 | ||
005 | 20220801111052 | ||
008 | 220801################g##########0#ind## | ||
020 | # | # | $a 979-9482-09-7 |
035 | # | # | $a 0010-0821001038 |
082 | # | # | $a 297.20 |
084 | # | # | $a 297.20 AL m |
100 | 1 | # | $a Al-Jerrahi, Lexhixon Nur |
245 | 1 | # | $a Meditasi Secara Sufi, Sirr & Adab Al Suluk : $b Dalam Perjalanan Spiritual |
260 | # | # | $a Bandung :$b Marja,$c 2002 |
300 | # | # | $a 141 hlm. ; $c 20,2 cm. |
520 | # | # | $a MEDITASI SECARA SUFI. Meditasi sering diartikan sebagai upaya pemusatan pikiran dan perasaan seseorang untuk mencapai sesuatu. Pengertian ini mirip dengan istilah tafakur dalam terminologi Islam. Meditasi bisa juga berarti samadhi, yang selanjutnya berubah menjadi kata semedi dalam bahasa Jawa.Kata meditasi yang dimaksud di dalam buku ini mengacu pada pengertian pertama. Seorang sufi, tentu saja, bukanlah seorang yang mencukupkan diri menyembah Allah Sang Khaliq lewat beragam ritus agama semata, tapi juga dibarengi dengan pemahaman mendalam terhadap realitas kehidupan di dunia. Pemahaman hidup seperti inilah yang menjadi dasar tindakan mereka selaku hamba Allah dalam beribadah kepada-Nya. Kian tinggi pemahaman manusia terhadap realitas hidup maka akan bertambah arif dalam mengarungi hidup clan semakin intens pula mereka dalam beribadah.Buku Meditasi Sufi ini memuat pengalaman seorang sufi selama bermeditasi dan menjalani hidup kesehariannya. Membacanya, jelas bakal mengantarkan diri kita menuju pencerahan spiritual, dan sekaligus membimbing jiwa kita dalam memahami lautan hikmah Sang Pencipta yang berserak di sekitar kita! |
650 | # | # | $a Islam |
650 | # | # | $a Meditasi |
990 | # | # | $a 034158 |
990 | # | # | $a 034159 |
990 | # | # | $a 034160 |
Content Unduh katalog
Karya Terkait :