Cite This        Tampung        Export Record
Judul Pengantar Statistika Untuk Penelitian : Pendidikan, Sosial, Komunikasi, Ekonomi Dan Bisnis
Pengarang Riduan
Sunarto
Penerbitan Bandung : Alfabeta, 2013
Deskripsi Fisik 362 hlm. ;24 cm.
ISBN 978-979-8433-43-6
Subjek Statistik
Abstrak Bidang statistika dapat dianggap sebagai bahasa khusus yang juga dipakaiuntuk berkomunikasi. Kekhususan statistika sebagai bahasa tidak berartibahwa kita harus berkomunikasi secara berbeda, tetapi kekhususandimaksud hanya sekedar untuk mendorong supaya cara kita berbicaraatau menyajikan data lebih tepat dan akurat.Buku ini sangat berguna bagi para pemula yang ingin melaksanakan penelitian mandiri, terutama bagi mahasiswa S- I, S-2, S-3 yang selamakesulitan dalam memahami dan melakukan penelitian, baik penelitianmandiri untuk syarat kenaikan pangkat maupun promosi jabatan menyusun skripsi, tesis dan disertasi.Sebenarnya penelitian itu mudah dan tidak sesulit yang dibayangkan, hanya saja kita harus meluangkan waktu dan memahaminya dengan tekun.Buku ini merupakan analisis dasar dan dilengkapi program SPSS balk teorimaupun praktik. Membahas analisis data mulai dari analisis deskriptifkorelasi sederhana ganda analisis regresi sederhanaganda sampai padaanalisis jalur (path analysis). Lengkap dengan program SPSS.Buk
Bahasa Indonesia
Bentuk Karya Bukan fiksi atau tidak didefinisikan
Target Pembaca Umum

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
056108 310.003 RID p Dapat dipinjam DISPUSARDA Kota Metro - Ruang Koleksi Umum Tersedia
pesan
056109 310.003 RID p Dapat dipinjam PUSLING Kota Metro - Perpustakaan Keliling Tersedia
pesan
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000011143
005 20221102022811
008 221102################g##########0#ind##
020 # # $a 978-979-8433-43-6
035 # # $a 0010-0721006402
082 # # $a 310003
084 # # $a 310.003 RID p
100 0 # $a Riduan
245 1 # $a Pengantar Statistika Untuk Penelitian : $b Pendidikan, Sosial, Komunikasi, Ekonomi Dan Bisnis
260 # # $a Bandung :$b Alfabeta,$c 2013
300 # # $a 362 hlm. ; $c 24 cm.
520 # # $a Bidang statistika dapat dianggap sebagai bahasa khusus yang juga dipakaiuntuk berkomunikasi. Kekhususan statistika sebagai bahasa tidak berartibahwa kita harus berkomunikasi secara berbeda, tetapi kekhususandimaksud hanya sekedar untuk mendorong supaya cara kita berbicaraatau menyajikan data lebih tepat dan akurat.Buku ini sangat berguna bagi para pemula yang ingin melaksanakan penelitian mandiri, terutama bagi mahasiswa S- I, S-2, S-3 yang selamakesulitan dalam memahami dan melakukan penelitian, baik penelitianmandiri untuk syarat kenaikan pangkat maupun promosi jabatan menyusun skripsi, tesis dan disertasi.Sebenarnya penelitian itu mudah dan tidak sesulit yang dibayangkan, hanya saja kita harus meluangkan waktu dan memahaminya dengan tekun.Buku ini merupakan analisis dasar dan dilengkapi program SPSS balk teorimaupun praktik. Membahas analisis data mulai dari analisis deskriptifkorelasi sederhana ganda analisis regresi sederhanaganda sampai padaanalisis jalur (path analysis). Lengkap dengan program SPSS.Buku yang Anda baca ini, dilengkapi contoh kasus penelitian pendidikan,sosial, ekonomi, komunikasi dan bisnis yang sangat berguna bagimahasiswa S I, S2 dan S3, balk sebagai referensi atau sebagai contoh dalampenulisan lanjut.Bagaimana cara menggunakan serta memaknainya yang mudah dengan langkah-langkah sederhana?Buku yang Anda baca ini akan menjawabnya.
650 # 4 $a Statistik
700 0 # $a Sunarto
990 # # $a 056108
990 # # $a 056109
Content Unduh katalog