Visual Ilmu Dan Pengetahuan Populer Memahami Planet Bumi Fredette, Nathalie text Jakarta Bhuana Ilmu Populer 2006 ind 128 hlm. ; 29,5 cm. memahami planet bumi Terlahir dari awan debu pada 4,6 milyar tahun lalu, Bumi telah mengalami banyak perubahan sepanjang perjatanan sejarah hingga menjadi sistem yang semakin teratur sekaligus kompleks. Dengan kekuatan visualnya yang sangat akurat (gambar-gambar yang dibangkitkan dengan komputer, foto, peta, citra satelit, serta gambar irisan melintang), buku Visual Ilmu dan Pengetahuan Populer: Memahami Planet Bumi ini akan membawa Anda dalam suatu perjalanan menakjubkan mengetilingi planet yang kita diami. Buku ini menjawab beragam pertanyaan yang muncul, mulai dari fosil -bukti keberadaan makhluk hidup di masa lalu- hingga teknik kartografi yang sangat modern. Terbuat dari apakah inti Bumi? Bagaimana benua-benua terbentuk? Dapatkah gempa Bumi diramalkan? Bagaimana gletser mengubah bentang alam? Bagaimana peta dibuat? Apakah tsunami itu? Untuk semua pembaca dengan segala rasa ingin tahunya, Visual Ilmu dan Pengetahuan Populer ini membukakan pintu menuju dunia yang begitu kompleks dan menjumpai berbagai fenomena yang memesona. selamat membaca Planet Sains R.523.4 R.523.4 FRE v 979-694-967-9 220325 20220325102524 INLIS000000000000888 Converted from MARCXML to MODS version 3.5 using MARC21slim2MODS3-5.xsl (Revision 1.106 2014/12/19)