Bimbingan Manasik Haji Dirjen Bimbingan Masyarakat text Jakarta Depag RI 2005 ind 169 hlm. ; 18 cm. Bimbingan Manasik Haji Perjalanan ibadah haji adalah perjalanan suci yang memerlukan kesiapan fisik dan mental serta pengetahuan tentang manasik dan proses pelaksanaan ibadahnya. Salah satu amanat yang ditetapkan dalam Undang-undang Nomor 17 Tahun 1999 tentang Penyelenggaraan Ibadah Haji, adalah kewajiban pemerintah menyiapkan dan menerbitkan Buku Paket Bimbingan Manasik Haji. Untuk merealisasikan kewajiban tersebut, Direktorat Jenderal Bimbingan Masyarakat Islam dan Penyelenggaraan Haji telah berupaya menyiapkan 4 macam buku untuk diserahkan kepada setiap calon jamaah haji di Kantor Departemen Agama Kabupaten/Kota sebagai buku pegangan. Salah satunya adalah buku "Bimbingan Manasik Haji ". Buku ini berisi tentang makna dan latar belakang sejarah tuntunan ibadah haji yang disyariatkan Allah SWT, di maksudkan agar calon jamaah haji dapat memahami dan menghayati tujuan serta hakekat amalan ibadah haji, sehingga akan menumbuhkan sikap tawadhu dan khusu dalam melaksanakan ibadah haji menuju tercapainya haji mabrur. Semoga bermanfaat!!! by:of Islam Manasik Haji 297.351 297.351 DIR b 211207 20211207113105 INLIS000000000005046 Converted from MARCXML to MODS version 3.5 using MARC21slim2MODS3-5.xsl (Revision 1.106 2014/12/19)