na INLIS000000000001279 20211207024043 0010-0621000879 211207 0 ind Hasil-Hasil Ketetapan Kongres Ke 19 Himpunan Mahasiswa Islam Tahun 1992 Pengurus Besar Himpunan Mahasiswa Islam Jakarta : Departemen Penerangan RI, 1992 696 hlm. ; 21 cm. R.060.598 PEN h HASIL-HASIL KETETAPAN KONGRES KE-19 HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM TAHUN 1992Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan segala Rahmat dan Hidayah-Nya sehingga kami Pengurus Besar HMI Periode 1992 - 1994 telah berhasil menerbitkan buku Hasil-hasil Kongres ke-19 HMI yang telah berlangsung di Pekanbaru pada tanggal 29 Nopember s/d 10 Desember 1992 yang lalu. Makna penting dari kehadiran buku ini adalah untuk dijadikan pegangan serta pedoman bagi seluruh aktivis HMI baik mereka yang menjadi anggota terlebih lagi mereka yang memegang jabatan sebagai pengurus dari tingkatan yang paling rendah yaitu Komisariat sampai tingkatan yang paling tinggi yaitu Pengurus Besar. Sebagai buku pegangan dan pedoman yang didalamnya termuat segala Ketetapan serta ketentuan-ketentuan organisasi, maka diperlukan penjabaran clan realisasi dari seluruh tingkatan dengan penuh rasa tanggung jawab sehinggga akan membawa pengaruh bagi kemajuan organisasi di masa mendatang. Untuk memberikan arah dan orientasi bagi perjalanan HMI periode 1992 - 1994 serta untuk lebih memaknai Hasil-hasil Ketetapan Kongres , maka Pengurus Besar HMI Periode 1992 - 1994 telah merumuskan 4 (empat) Kebijaksanaan Umum, yaitu : Reorientasi Kegiatan, Modernisasi Organisasi, Desentralisasi Program serta Aktualisasi Nilai-nilai Ajaran Islam. (ID) R.060.598 Organisasi HMI Indonesia 017025